resep masakan cina Terfavorit

Aneka resep masakan cina Terfavorit

1. Cah Kailan Saus Tiram
Cah kailan itu merupakan sayuran yang berwarna hijau dan memiliki daun agak lebar seperti sawi cuman beda jenis sepertinya, sekedar informasi saja kalo sayuran hijau itu sangat bagus untuk kesahatan tubuh kita karena sayuran hijau itu merupakan sumber zat besi yang sangat baik. Kailan memang paling cocok di masak tumis (cah) dan dengan tambahan saus tiram membuat masakan ini memiliki aroma yang sangat sedap dan menggugah selera.
2. Kwetiau Sapi
kwetiau itu mie gepeng dan lebih besar dari mie biasanya ini merupakan ciri khas dari masakan cina, kwetiau ini biasanya masak/sajikan dengan seafood dan sayuran tapi bisa juga dengan daging. Nah yang menjadi masakan favorit ini adalah kwetiau daging sapi. Kwetiau yang dimasak dengan daging sapi akan menciptakan aroma masakan yang sangat menggugah selera, aroma lezatnya akan bercampur dengan kwetiau. coba deh buktikan sendiri
3. Capcay Kuah
adalah dialek Hokkian yang berarti harfiah “aneka ragam sayur”. Cap cai adalah nama hidangan khas Tionghoa yang populer yang khas karena dimasak dari banyak macam sayuran. Jumlah sayuran tidak tentu, namun banyak yang salah kaprah mengira bahwa cap cai harus mengandung 10 macam sayuran karena secara harfiah adalah berarti “sepuluh sayur”. Cap di dalam dialek Hokkian juga berarti “sepuluh”, dan cai berarti sayur.
Beberapa jenis sayuran yang biasanya dijadikan cap cai adalah sawi putih, sawi hijau, wortel, jagung muda, jamur merang, jamur kuping, kol, kapri, buncis, bunga kol, brokoli, daun bawang, tomat, dan bawang bombay. Walaupun demikian, unsur hewani juga biasa ditambahkan ke dalam makanan ini, misalnya daging sapi, ayam, telur, hati dan ampela ayam, udang, bakso, cumi-cumi, dan daging babi.Cap cai dapat dimasak dengan dua cara, direbus (kuah) atau digoreng(sumber wikipedia)
4.Mie Goreng
Mie goreng sudah menjadi pilihan favorit di 6 Aneka resep masakan cina, mulai dari hotel yang selalu ada masakan mie goreng, rumah makan, restoran, hingga warung nasi goreng pinggir jalanpun selalu ada yang namanya mie goreng. Menjawab keinginan anda, kami hadirkan resep mie goreng yang sehat bagi anda. Dilengkapi dengan sumber protein dari udang dan telur, serta sumber serat dan vitamin dari kol dan wortel, resep menjadi salah satu hidanmgan komplit yang bisa anda sajikan bagi kelurga.
Agar semakin sehat, pastikan anda tidak menggunakan terlalu banyak minyak saat menumis bumbu. Agar mie telur tidak lengket saat di goreng, setelah direndam dengan air panas, siram dengan menggunakan air dingin sesaat setelah ditiriskan.
5. Fuyunghai
Resep fuyunghai ini diadaptasi dari masakan chinese. Dalam bahasa Indonesia, fuyunghai dapat disebut sebagai telur dadar dengan daging kepiting. Dengan penambahan daging kepiting, rasa fuyunghai akan berbeda dengan telur dadar yang biasa anda sajikan. Rasa yang bervariasi akan membuat acara makan sahur lebih bersemangat.
Jika suka, anda bisa menambahkan sayuran lainnya seperti wortel ataupun kacang polong. Dengan alasan kepraktisan, dalam resep ini kami menggunakan daging kepiting kalengan. Jika menginginkan,
6.Ayam Hainan
Nasi ayam Hainan adalah hidangan yang diadaptasi dari imigran Cina awal berasal dari provinsi Hainan di Cina selatan. Hal ini dianggap salah satu hidangan nasional Singapura. Nasi ayam Hainan paling sering dikaitkan dengan Malaysia, Hainan dan masakan Singapura , meskipun juga populer di Thailand dan Vietnam. Hal ini didasarkan pada hidangan Hainanese terkenal disebut Wenchang ayam (文昌雞), karena adopsi oleh Hainanese populasi Cina perantauan di daerah Nanyang (sekarang Asia Tenggara).
Title : resep masakan cina Terfavorit
Description : Aneka resep masakan cina Terfavorit 1. Cah Kailan Saus Tiram Cah kailan itu merupakan sayuran yang berwarna hijau dan memiliki daun agak...

Related Posts :

0 Response to "resep masakan cina Terfavorit"

Post a Comment